Rutan Kelas IIB Kudus Sematkan Tanda Kenaikan Pangkat Pegawai

    Rutan Kelas IIB Kudus Sematkan Tanda Kenaikan Pangkat Pegawai

    Kudus - Bertempat di aula Rutan Kelas IIB Kudus, sebanyak 3 orang pegawai Rutan Kelas IIB Kudus laksanakan upacara kenaikan pangkat, Senin (5/6). 

    Upacara ini dihadiri oleh Kepala Rutan, Pejabat Struktural dan seluruh staf pegawai Rutan Kelas IIB Kudus.

    Penyematan tanda pangkat baru langsung dipasangkan oleh Karutan Kudus, Solichin dan disaksikan oleh seluruh pegawai.

    Pada amanat yang diberikan, Solichin mengucapkan selamat kepada 3 orang pegawai yang sudah naik pangkat setingkat lebih tinggi. Ia meminta untuk terus meningkatkan kompetensi pribadi serta semoga dengan kenaikan pangkat ini juga dapat menjadi motivasi untuk meningkatkan kinerja. 

    "Terus tingkatkan kompetensi pribadi serta dengan kenaikan pangkat ini dapat menjadi motivasi untuk meningkatkan kinerja  , ”tambah Solichin.

    Acara diakhiri dengan kegiatan  ucapan selamat kepada 3 orang pegawai Rutan Kudus.  

    “Saya ucapakan selama kepada bapak dan ibu sudah naik pangkat setingkat lebih tinggi dan untuk terus meningkatkan kompetensi pribadi serta semoga dengan kenaikan pangkat ini juga dapat menjadi motivasi untuk meningkatkan kinerja, ” ujar Solichin.

    Acara diakhiri dengan kegiatan  ucapan selamat kepada 3 orang pegawai Rutan Kudus.

    #kemenkumhamjateng #kemenkumhamri
    David Fernanda Putra

    David Fernanda Putra

    Artikel Sebelumnya

    Tiga pegawai Naik pangkat, Karutan Kudus...

    Artikel Berikutnya

    Yuk Ikuti Pesta Rakyat di Rutan Kudus

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Semangat Tak Kenal Lelah, Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat dan Warga Terus Bangun RTLH Meski Panas Terik Menghadang
    Kondisi Rusak Berat, Rutan Kudus Ajukan Lelang Barang Milik Negara
    Ini Komunikasi Sosialnya Babinsa Kodim Klaten Di Kantor Desa Dompol

    Ikuti Kami